Berbagai Macam Jenis Bisnis Online Bagi Pemula


         Jika anda selama ini lebih banyak menggunakan internet
 untuk urusan yang tidak produktif, kinilah saatnya anda berpindah
 haluan menjadikan  internet untuk urusan yang pruduktif 

Bill Gates pernah membayangkan, internet akan menjadi sebuah pusat keramaian ditengah kota global pada masa depan. Di pusat keramaian tersebut, orang – orang dari seluruh penjuru  dunia  akan berinteraksi, bersosialisasi, juga berbisnis. Persis seperti masyarakat tradisional yang melakukan jual beli di pasar.
Apa yang diumpamakan Bill Gates sekarang bukan lagi sebuah  angan – angan, melainkan kenyataan. Internet telah menjadi ladang bisnis yang menjanjikan. Melalui internet, Anda bisa mencari uang hanya dengan duduk didepan komputer. Di “dunia lain” ini, Anda juga Bisa Mendirikan  perusahaan tanpa harus mempunyai sebuah kantor. Internet menyediakan tempat yang luas, bahkan nyaris tanpa batas.
Jika anda selama ini lebih banyak menggunakan internet untuk urusan yang tidak produktif, kinilah saatnya anda berpindah haluan menjadikan  internet untuk urusan yang pruduktif. Karena dunia maya dapat dikatakan sebagai ladang uang yang tiada batasnya ibarat sumur tanpa dasar. Ada banyak model bisnis yang hadir didunia maya . Dan, banyak pula orang yang menjadi sukses secara materi dari dunia maya karena menjual produk, membuat blog, memasang iklan, dan banyak lagi.
Pada dasarnya semua potensi yang ditawarkan di dunia maya dapat diikuti oleh semua orang. Namun langah yang terbaik yang selayaknya anda lakukan adalah menjalankan peluang yang sesuai minat anda.
 Jika anda sebagai pemula, saya telah menyusun tahapan cara memulai mengeruk dollar dari internet, tanpa modal dan anda bisa sesuaikan dengan minat anda. Atau silahkan pilih pada submenu laman blog  ini.

PERSIAPAN :
Untuk mulai mengeruk dollar di dunia maya, langkah pertama yang harus anda lakukan adalah melakukan persiapan  . Tahapan ini sangat penting dan anda harus melakukannya. Lantas, apa yang dibutuhkan ? Setidaknya anda harus mempunyai  minimal sebuah rekening sejenis bank dalam dunia maya semisal Paypal. Dan  sangat direkomendasikan  anda juga memiliki sebuah blog.

MULAI :
Setelah anda melakukan berbagai persiapan sebelum berburu dollar di internet, sekarang saatnya perburuan itu dimulai. Setidaknya terdapat belasan layanan program di internet yang menyediakan komisi yang menggiurkan. Walaupun jumlah dollar yang ditawarkan cuman recehan , namun jika anda telaten dan serta tekun dalam mengumpulkannya, tidak tertutup kemungkinan pada masa yang akan datang, dua atau tiga bulan lagi, walau diawali dengan start merangkak, pintu menuju arah keberhasilan akan terbuka lebar. Jadi sudah siapkah anda terancam kaya ? 
Kita mulai dari yang tidak memerlukan blog atau website.


1.       PTC ( Paid  To Click )

PTC  adalah sebuah istilah program layanan di internet yang membayar setiap membernya untuk melakukan klik pada halaman tertentu dan menunggu selama beberapa detik untuk melihat iklan. Contoh untuk layanan ini adalah NEobux,Probux, Clixense. Hanya dengan melihat iklan saja, otomatis anda akan mendapatkan sejumlah komisi. Untuk tutorial PTC klik disini.


2.    Mengikuti Survei Online

Survey Online adalah salah satu layanan yang paling sering dimanfaatkan oleh pemburu dollar di internet. Dengan memakan waktu 3 – 5 menit saja, dollar yang mengalir ke kantong lumayan  deras, hanya bermodal menjawab 2 – 3 pertanyaan saja. Bayak metode yang berlaku di survey online. Namun rata - rata sistemnya hampir sama, yakni meminta pendapat atau penilaian dari kontributor atau survey yang diberikan. Untuk Tutorialnya klik disini.


   3. Gomeezpeerzone

Mau mendapatkan dollar $$$ dengan mudah, gratis dan di bayar ???
jika YA, anda bisa bergabung di program bisnis online gratisan yaitu Gomezpeerzone,     yaitu suatu program yang akan membayar anda hanya dengan menginstal sofware pada  computer  anda.
Selain itu anda juga akan mendapatkan bayaran $1 dollar untuk setiap orang yang bergabung atas referensi anda.
Gomez peer zone bukan scam dan telah terbukti membayar. Minimal pembayaran adalah $5 dollar sampai dengan maksimal $45 dollar. Lumayan kan....!!!
untuk tata cara mendaftar gomez peer zone klik disini.

Untuk Mendaftar Gomezpeerzone klik gambar dibawah ini







Untuk yang lainnya mohon bersabar. Karena masih sementara dalam proses pengeditan untuk menyesuaian dengan laman.

Posting Komentar